Pariwisata

1. Raja Ampat

Pulau Raja Ampat adalah salah satu tempat wisata yang paling sering dikunjungi di Indonesia, pemandangan lautnya yang tidak kalah indah dari Bali. Raja Ampat terletak di Papua Barat, Indonesia.

2. Ubud

Ubud adalah salah satu destinasi yang sudah mendunia, pemandangan yang dilihat dari Ubud adalah, sengkedan atau teraseringnya yang indah menawan. Ubud terletak di Bali, Indonesia.

3.  Malioboro 

Malioboro adalah salah satu kota yang terletak di Jogjakarta, Jawa Tengah. Kota ini memiliki banyak toko atau kios yang menjual beragam kerajinan tangan seperti, gambar karikatur manual, patung dan sovenir lainnya. Harga kerajinan tangan disini juga terjangkau lohh.



 

0 comments:

Post a Comment